WELCOME TO MY BLOG
Terimakasih anda telah bersedia mengunjungi blog saya ini,
Prakata:
Salam Hormat,
Para pembaca yang budiman terimakasih anda telah sudi mengunjungi blog saya yang sederhana ini.
Adapun tujuan pembuatan blog ini adalah : (1) sebagai wahana aktualisasi diri sebagai guru TIK di SMA Negeri 1 Bajawa, (2) Sebagai wahana untuk berbagi ilmu pengetahuan dan teknologi, di blog ini penulis membahas beberapa materi-materi tentang pendidikan, komputer dan informatika untuk Tingkat SMA, dan materi-materi pelajaran ini pun telah disesuaikan dengan kurikulum 2013.
Untuk sementara ini Blog ini hanya memuat beberapa dan pembahasan soal yang terkait dengan materi tentang Teknologi Informasi dan Komunikasi dalam hal ini Informatika. untuk kedepan blog ini akan diupgrade sebagai wahana studi online untuk membahas soal-soal Olimpiade Sains Komputer dan pembelajaran Informatika tingkat SMA.
Wassalam,
Lukas Ngiso Wea, ST
NIP. 19811018 201001 1 019
Komentar
Posting Komentar